Kamis, 09 Desember 2010

Sikap teladan dari sikap kepahlawanan

Sikap teladan adalah sikap baik yang dapat kita contoh dan dapat juga diwujudkan dalam kegiatan sehari-hari .

Banyak sekali sikap teladan yang bisa kita contoh seperti membantu sesama manusia (karena kita makhluk sosial) , menghargai sesama pemeluk agama , tidak pilih-pilih dalam mencari teman .
Sikap kepahlawanan adalah suatu sikap dimana kita dapat mencotoh beberapa sikap dari para pahlawan yang telah gugur mendahului kita karena telah membela bangsa dengan memerdekakan negara Indonesia :)

Setidaknya untuk saat ini , kita dapat melakukan sesuatu yang bertujuan membela Bangsa dan Negara kita , bukan malah menjatuhkan harga diri dan martabat Bangsa :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar